3H 2M Hotel Neo+ Legian
Lokasi | : | Indonesia - Bali |
Durasi | : | 3H 2M |
Kategori | : | Hotel |
Tema | : | Family Fun |
Maksimal umur anak | : | 5 tahun |
Minimum peserta | : | 1 Dewasa |
Deskripsi
Hotel NEO+ Legian
Hotel NEO+ Legian Kuta, Bali adalah salah satu hotel berbintang 3+ di daerah Legian, Bali. Dan merupakan Hotel terbaik ke 19 dari 91 Hotel di Legian, Bali berdasarkan ulasan wisatawan di situs TripAdvisor. Kawasan Legian merupakan salah satu kawasan kehidupan malam di Kuta untuk anak-anak muda dari berbagai negara. Sepanjang kawasan Legian dipenuhi berbagai restoran dan hiburan malam yang fenomenal sehingga sangat memudahkan setiap wisatawan yang menginap di Hotel NEO+ Legian untuk mencari makan siang atau makan malam.
Hotel NEO+ Legian berjarak hanya 2 menit berjalan kaki dari kawasan hiburan malam yang terkenal di sepanjang Jalan Raya Legian. Beberapa spot wisata dan hiburan malam yang dapat dijangkau dengan berjalan kaki adalah Monumen Bom Bali, Sky Garden Bar, Mamas German Restaurant, serta salah satu tempat hiburan yang sedang hits, Lxxy Bali. Hotel Neo Legian Kuta Bali juga menawarkan akomodasi modern yang nyaman dengan kolam renang, akses Wi-Fi gratis di seluruh area dan parkir umum gratis di dalam hotel bagi Anda yang berkendara.
Dibutuhkan waktu 15 menit berjalan kaki dari Hotel NEO+ Legian ke Pantai Kuta yang ikonik dan sekitar 20 menit berkendara ke daerah Seminyak yang terkenal dan trendi. Bandara Internasional Ngurah Rai Denpasar dapat dijangkau dalam waktu tempuh kurang lebih 15 menit berkendara. Layanan antar-jemput bandara tersedia berdasarkan permintaan, dengan biaya tambahan.
Fasilitas Kamar
Hotel NEO+ Legian merupakan salah satu hotel yang mendapatkan Sertifikat Keunggulan dari TripAdvisor berdasarkan ulasan positif yang diberikan oleh setiap wisatawan yang menginap. Fasilitas setiap kamar dilengkapi AC, TV satelit layar datar, minibar, ketel listrik, lemari pakaian, dan brankas pribadi. Kamar mandi dalamnya menyediakan fasilitas shower, pengering rambut, sandal, dan perlengkapan mandi gratis.
Fasilitas Hotel
Hotel NEO+ Kuta Legian juga menyediakan meja depan 24-jam, teras dan sebuah bar. Fasilitas lain yang ditawarkan di akomodasi ini meliputi penyimpanan bagasi, fasilitas pertemuan/perjamuan, layanan pramutamu, dan fasilitas BBQ.
Pemesanan untuk Hotel NEO+ Legian akan mendapatkan GRATIS 1x Makan Siang atau Makan Malam (dengan menu pilihan) khusus diberikan untuk pelanggan LapakTrip.
Temukan juga berbagai aktifitas yang dapat dilakukan di Bali selama menginap di Hotel NEO+ Legian, Kuta di LapakTrip seperti mengunjungi Bali Zoo, Taman Safari Bali, bermain ATV, berfoto di spot yang instagrammable seperti di Bali Swing. LapakTrip menyediakan berbagai kebutuhan untuk perjalananmu di Indonesia dan Mancanegara dengan harga yang terjangkau serta beragam promosi menarik yang didukung berbagai metode pembayaran yang mudah, nyaman dan aman untuk para pelanggan seperti Bank Transfer, Kartu Kredit, hingga cicilan tanpa kartu kredit dari AkuLaku dan Kredivo.
Jadwal Perjalanan
Day 1 - Kedatangan - Check In

Cek in hotel kemudian, Acara bebas
Day 2 - Waktu Bebas

Hari ini bisa anda nikmati dengan bersantai atau berkunjung ke tempat-tempat yang indah dan menarik di bali, Bila anda sudah memiliki tujuan anda bisa memesan paket tur untuk berkeliling bali dengan sopir berpengalaman hanya di Lapaktrip.com
Day 3 - Keberangkatan - Check Out

Setelah sarapan, Acara bebas hingga waktu cek out tiba.
Benefit
Paket ini telah termasuk:
- Akomodasi 2 malam di kamar Standard / Superior (tergantung ketersediaan kamar);
- Sarapan Pagi untuk 2 orang;
- GRATIS 1 (satu) kali Makan Siang atau Makan Malam dengan menu pilihan untuk 2 orang. Mohon untuk melakukan konfirmasi dengan pihak Hotel pada saat proses Check In.
Pembatalan
Tidak dapat dibatalkan ataupun di ubah tanggal.
Skor Ulasan
Average Rating
2 comments
Dewi Puspita Sari
12 Sep 2018, 01:26
lokasi hotelnya strategis banget... pas ditengah legian... cari makan gampang karena sekitar hotel banyak resto2... plus cuma pesen di lapaktrip bisa dapat gratis makan siang lho... lumayan lah hemat kantong... kalau ke bali lagi pasti book lagi nih....
Arya Dwinata
12 Sep 2018, 06:22
Mantapppppp.... lokasi hotel ditengah2 legian banget... tinggal ngesot kalau mau dugem ke Sky Garden... harga paling murah dah... ditawarin mau makan siang atau makan malam di restonya.. kirain ada biaya tambahan ternyata freeee... rekomen banget dah neh hotel...